SENI (PADUAN SUARA DAN TARI)
Jumat, 20 Desember 2024 01:47 WIB
10 |
-
Salah satu Ekstrakurikuler di SMKN 1 Grujugan adalah paduan suara yang merupakan salah satu kegiatan ekstrakurikuler dalam bidang seni musik, khususnya dibidang vokal. Adapun siswa-siswi yang mengikuti ekstrakurikuler paduan suara terdiri dari siswa kelas X, XI, dan XII yang memiliki bakat dan kemampuan dibidang tersebut.
Komentar
×
Berhasil membuat Komentar
×
Komentar anda masih dalam tahap moderator
1000
Karakter tersisa
Jadilah yang pertama berkomentar di sini