PECINTA ALAM
Selasa, 11 Maret 2025 13:37 WIB
25 |
-
Ekstra Pecinta Alam SMKN 1 Grujugan merupakan salah satu ekstrakurikuler yang mewadahi para sekumpulan siswa atau siswi yang menyukai kegiatan di alam. Kegiatan ekstra ini tidak hanya berfokus pada kegiatan alam saja, namun juga menyelenggarakan berbagai kegiatan positif yang lainnya seperti usaha pelestarian alam dan lingkungan hidup.
PAFF merupakan singkatan dari Pecinta Alam Flora dan Fauna Adalah salah satu Ekstrakulikuler yang ada di SMKN 1 Grujugan, yang dilaksanakan oleh para siswa dan guru pecinta alam tersebut untuk menanam rasa kepedulian terhadap lingkungan .
Komentar
×
Berhasil membuat Komentar
×
Komentar anda masih dalam tahap moderator
1000
Karakter tersisa
Jadilah yang pertama berkomentar di sini